8 Model Rumah Bata Ekspos Minimalis: Ini Kebutuhan Bata dan Biaya Pasangnya!

Salah satu kelebihan menggunakan bata ekspos untuk desain rumah minimalis adalah bata ini memang cenderung tahan lama atau awet. Ukuran bata ekspos pun ada yang presisi, tergantung dengan jenisnya. Selain itu, tampilan yang artistik pada bata ini membuat sebagian orang memilihnya untuk ide desain rumah dengan gaya industrial.

Model rumah bata ekspos minimalis dikenal melalui susunan bata yang tidak dilakukan finishing atau plester. Tujuannya untuk menambah nilai estetika dalam bangunan agar berbeda dari yang lain.

Selain itu, bata ini juga memberikan kesan hangat dan natural. Namun sebelum mengetahui kelebihannya yang lain Anda perlu memperhatikan penjelasan mengenai jenis-jenis bata ekspos dan model desainnya baik untuk outdoor maupun indoor pada sebuah bangunan seperti pada artikel di bawah ini.

plesteran semen dan cat dapat memberikan kesan ruangan yang menarik dan artistik. Meskipun nampak vintage, Anda tetap bisa memadupadankan dengan furnitur kamar tidur modern. Tampilannya semakin estetik kok! 

2. Rumah Minimalis dengan Dinding Bata Ekspos dekat Taman

vernakular sebagai identitasnya. Material lokal seperti batu bata ekspos, roster dari tanah liat dan dilengkapi dengan pagar kayu semakin menambah suasana tropis pada desain rumah ini.


4. Ide Bata Ekspos untuk Dinding Indoor


membeli tanah kavling di perumahan atau lainnya, maka Anda akan diberikan sebuah pilihan luas untuk menentukan bangunan yang nantinya didirikan. Pada umumnya luas tanah yang dijual di kaplingan adalah 36 meter, 45 meter, 60 meter, 72 meter dan 100 meter persegi.

Nah Anda harus menghitung bahan-bahan untuk membangun rumah minimalis dengan tampilan bata ekspos ini.

1. Cara Menghitung Bata untuk Rumah Tipe 36

Rumah tipe 36 maksudnya adalah luas bangunan yang dimiliki yaitu 36 meter persegi yang bisa dihuni oleh perorangan atau keluarga kecil. Biasanya dengan 2 kamar tidur. Jika Anda menggunakan batu-bata ekspos untuk dindingnya maka yang dibutuhkan dalam 1 meter persegi adalah 60 buah.

Jika ditotal dengan keliling dan luas rumah tipe 36, maka Anda setidaknya membutuhkan sekitar 5. 760 biji bata merah atau ekspos.

2. Cara Menghitung Bata untuk Rumah Tipe 45

Kedua adalah rumah tipe 45 yang paling banyak dipilih oleh para pembeli tanah di perumahan. Menggunakan bata merah atau ekspos untuk dindingnya, berarti Anda harus mempersiapkan sekitar 300 hingga 500 juta dari awal pembangunan hingga akhir.

Anda membutuhkan sekitar 9.000 biji bata merah untuk rumah tipe 45 ini. Terkait harganya bisa sangat bervariasi, tergantung dimana tempat Anda membeli bata. Jika sudah langganan biasanya akan lebih murah.

Selain untuk dinding, Anda juga bisa menerapkan bata ekspos pada bagian pagar. Tentunya akan menambah nilai estetika dari luar ruangan. Membuat model rumah bata ekspos Anda menjadi berkesan ala-ala kerajaan atau rumah tempo dulu.

Posting Komentar untuk "8 Model Rumah Bata Ekspos Minimalis: Ini Kebutuhan Bata dan Biaya Pasangnya!"